Cerita di balik Wisuda Pelepasan Siswa Angkatan Ke-8
Brunch berasa Lunch Agenda pelepasan siswa kelas 9 Mts Aisyiyah 1 Nganjuk angkatan ke 8 memang sudah di rencanakan sekitar dua bulan yang lalu. Haru, senang dan bangga menjadi satu.…
Brunch berasa Lunch Agenda pelepasan siswa kelas 9 Mts Aisyiyah 1 Nganjuk angkatan ke 8 memang sudah di rencanakan sekitar dua bulan yang lalu. Haru, senang dan bangga menjadi satu.…
Tak Lelah mencari CelahSelalu ada cara untuk menciptakan sesuatu yang berbeda. Untuk menumbuhkan semangat, ubtuk menghilangkan penat, bahkan bisa menjadikan motivasi diri untuk berbuat lebih baik lagi. Pagi ini memang…
Tepat seminggu ini MTs Aisyiyah menerapkan pembiasaan baru dalam kegiatan belajar mengajar (KBM). Pembiasaan untuk mulai lebih pagi. Jam 6.25 sudah harus berada di kelas dan mulai membaca Al Quran.…
Titik NolBu Ike Saat itu masih petang, mataharipun belum muncul. Namun kami serombongan Edu Trip MTsA sudah sampai di ibukota. Ya, tepat pukul 01.15, rombongan Edu Trip tiba di stasiun…
*Seruuuu….. * Siang ini kami mulai kegiatan Edu Trip to Jakarta 2023. Perjalanan diawali dengan naik kereta Matarmaja dengan tujuan akhir Pasar Senen. Tepat pukul 13.26, kereta datang. Dengan cepat…
Tadi siang, saya mendapat telpon dari Bunda Arbaiyah ( Ketua Majlis Dikdasmen PWM Jawa Timur). Beliau mengajak kami, melanjutkan penulisan buku. Berharap malam ini, artikel tentang madrasah kami, tuntas menyusun…
Malam ini bertepatan dengan malam 27 Ramadhan atau tanggal 17 April 2023 MTs menyelenggarakan gawe besar. Istilah jawa yang dapat diartikan acara. Memang sudah direncanakan jauh hari bahwa puncak G-Ram…
Guru dalam bahasa jawa mempunyai julukan "digugu dan ditiru". Oleh karena itu, selain memotivasi siswa untuk menulis, guru juga harus memberi contoh terlebih dahulu. Para guru MTs Aisyiyah 1 Nganjuk…
Sebuah kisah akan cepat dilupakan jika tidak dituliskan. Kisah yang tertulis pasti akan terkanang sampai kapanpun. Oleh karena itu, MTs Aisyiyah 1 Nganjuk memotivasi siswa-siswi untuk menuliskan secuil kisahnya. Walau…